Rabu, 04 Mei 2016

Macam-Macam Media Sosial dan Fungsinya

Assalamua’laikum Wr.Wb , Kembali lagi bersama saya disini, yang tidak kenal puas memberikan informasi kepada anda semua yang ada dimanapun berada. Pada kali ini saya akan membahas Social Media. Social media sendiri itu paling banyak digemari dan dikunjungi pada zaman ke zaman, tentunya zaman ini paling lebih digemari apalagi dilangan remaja, Maka dari itu kita simak saja ulasan berikut ini.

 Media adalah untuk interaksi social, dengan menggunakan teknik komunikasi yang sangat mudah dan scalable. Media Social adalah penggunaan teknologi berbasis web dan mobile untuk mengubah komunikasi menjadi dialog interaktif. Andreas Kaplan sosial dan Michael Haenlein juga mendefinisikan media sosial sebagai “kelompok aplikasi berbasis internet yang dibangun di atas pondasi ideologi dan teknologi Web 2.0, yang memungkinkan penciptaan dan pertukaran konten yang dibuat pengguna.
  • Dengan semakin berkembangnya zama, teknologi juga semakin canggih dan manusia semakin butuh inovasi baru, Berikut ini adalah beberapa macam Social Media yang kami rangkum special untuk anda semua :
  1. Friendster,4menjadi social interaksi media pertama yang booming di dunia maya. Friendster menjadi daya trik banyak orang, karena memudahkan orang untuk berkomunikasi antara satu sama yang lainnnya, terutama untuk orang yang tinggal jarak jauh. Selain itu aplikasi status menjadi daya tarik orang-orang, karena kita dapat mengetahui aktivitas orang tersebut.
  2. Facebook,5Sejak awal kemunculan Facebook sudah mengalahkan kemunculan Friendster. Beberapa aplikasi pada facebook yang tidak ada pada Friendster menjadi daya tarik Facebook.
  3. Twitter,610Social media Twitter menjadi salah satu social media yang paling banyak digunakan. Aplikasi yang simple hanya dengan mengupdate status menjadi daya tarik para penggunanya.
  4. Blog-blog,7Merupakan Social media yang lebih bersifat ke arah pribadi. Seseorang dapat menuliskan atau mencurahkan isi hatinya ke dalam blog.
  5. MySpace,8Social media ini lebih sering dipakai oleh para musisi untuk mempromosisikan musik mereka, terutama untuk para musisi indonesia.
  6. Youtube,8Tidak berbeda jauh dengan MySpace, Youtube yang khusus untuk menampilkan video, menjadi social media untuk mempromosikan video klip baru para musisi atau mempromosisikan film-film baru.
  • Fungsi Media Social :
  • Administrasi Pengorganisasian profil karyawan perusahaan dalam jaringan social yang relevan dan relative di mana posisi pasar ada sekarang. Pembentukan pelatihan kebijakan media social, dan pendidikan untuk semua karyawan pada penggunaan media social. Pembentukan sebuah blog organisasi dan integrasi konten dalam masyarakat yang relevan. Riset pasar untuk menemukan di mana pasar anda (Karyawan, pembeli, dan pemasok).
Sekian, dan Terima Kasih. mudah-mudahan semua yang ada diatas bermanfaat bagi anda semua ðŸ™‚Wassalammua’laikum Wr.Wb

Tidak ada komentar:

Share

Komentar

Selamat Datang

1

2

3

Pengunjung

Flag Counter

SMS Gratis


Make Widget